26 Nov 2010

My favourite singer: LENKA

Okaaay.. bukannya mengerjakan SP, tapi hari ini gw malah nulis blog .. ckckc.. 
Gw pengen mengenalkan ato lebih tepatnya mengenal lebih dekat satu sosok penyanyi  favorit gw, LENKA.. untuk pertama kalinya gw download semua lagu yang bersumber dari satu album dan satu penyanyi (iyyalaah...). I was falling in love for the whole album.. She's amazing! 
Ga semua orang mungkin baal suka dengan tipe dan jenis musik yang dia punya, tp well, for me.. gw jarang salah pilih klo masalah musik yang gw suka.. hehehe..
Nama panajngnya Lenka Kripac, putri seorang penyanyi jazz.. (pantes lagu-lagu dia agak jazz) 

Lenka

Lenka performing at Summer Sonic festival in Tokyo, Japan, 2009
Background information
Birth nameLenka Kripac
Also known asLenka
Born1978 (age 31–32)
New South Wales, Australia
OriginSydney, Australia
GenresPop, indie pop
OccupationsSinger, songwriter, actress
InstrumentsPiano, trumpet
Years activesince 2008
LabelsSony MusicEpic Records
Associated actsDecoder Ring
Websitewww.lenkamusic.com
 (sumber: www.wikipedia.com) 


seluruh keluarga gw suka sama lagu-lagunya dia.. my favourite song in this album was"we will not grow old" the song is sooooo coool.. belum pernah denger lagu enak dengan jenis musik kaya gini sebelumnya.. Adek gw suka sama lagu "anything I'm not" I know why she loves that song, lagu ini punya lirik yang bagus.. sama bagus kaya "we willl not grow old" tapi beda aliran.. maksud gw beda aliran tuh 'anything I'm not' lebih menceritakan bagaimana dia menggambarkan dirinya sebagai seorang cewek.. dia bilang dy punya banyak kekurangan dalam dirinya, bahkan kadang dia lelah untuk menjadi dirinya.. tapi dia sadar dia akan selalu menjadi dirinya, awalnya gw pikir lagu ini berisi keluhan.. haha.. tapi setelah gw denger berkali-kali, lagu ini isinya gmana cara kita menerima kekurangan dan kelebihan diri kita sendiri, bahkan kadang gw denger lagu ini kaya semangat. Semangat untuk bisa keluar dari semuanya yang dia pikir dia ga bisa. ada juga lagu yang bikin kita semangat lagi kaya "Bring me down", lagu ini juga ga kalah bagus.. Okay, back to the topic of the top, 'we will not grow old' juga punya lirik yang indah.. kayanya Lenka cerita gimana dia dan her 'special someone' punya mimpi tentang kehidupan mereka.. giaman dia percaya orang itu akan selalu menjaga semangat mereka untuk tetap n=meraih mimpi yang mereka cita-citakan, ohh so sweeet.. 






Oh iya, jangan lupakan lagu  'The Show'. "The Show", produced by Stuart Brawley, has been featured as soundtrack for an Old Navy as well as an Ugly Betty promo, the film Angus, Thongs and Perfect Snogging, and the 2009 Spring Campaign of the Polish TV station TVN, and was promoted as an iTunes Free Single of the Week. lagu ini emang baguuuuuuus.. bgt. gw sempat negerkomendasiin lagu ini ke bebrapa temen, dan mereka benar2 suka sama lagu ini.. 
ada lagi lagunya lenka yang cukup dikenal, "Trouble is A Friend" hmm.. nice song.. gw heran ada salah satu temen gw yang pernah mencela lagu ini.. ckck.. dia aja yang ga tau musik bagus, pake dicela segala. huh.. loh? hehe.. tapi ga usah dengerin dia.. lagu ini bagus. papa gw suka sama lagu ini.. (eh, jgn mikir ini lagu bapak-bapak ya?) tapi lagu ini emang sejenis lagu easy listening buat semua kalangan.. 
lagu yang menyenangkan lagi buat didengerin adalah 'knock-knock'. gw suka dengan ide dia. ko bisa kepikir ya bikin lagu dengan tema ini.. knock-knock kan bunyi ketukan pintu? haha.. hebat, disini dy cerita di menunggu pujaan hatinya datang buat bukain pintu buat dia..  "I need your smile" katanya.. (hmm.. gw tau gmana rasanya...) hehe.. indah sekali lagunya. 
ada juga lagu yang sedih.. judulnya 'like a song" hhuu.. suk sedih denger lagu ini.. mempertanyakan tentang kepergian pujaan hatinya.. dia seakan mempertanyakan pada dirinya pada dirinya sendiri. so sad.. but beautiful..  


masih banyak lagu-lagu lain yang ga kalah indah.. kaya 'Force of Nature' yang unik penuh misteri tapi easy listening juga.. hehe.. "dont let me fall" yang juga sempat dijadiin theme iklan di Canada. trus 'Live Like You're Dying" yang juga berisi semangat.. 
coba dengerin deh.. ga bakal nyesel dah dah download lagu-lagu itu. =)